Pembukaan OPAK UIN Walisongo
Apel Pembukaan OPAK UIN Walisongo |
Dalam sambutanya,Rektor UIN Walisongo menyampaikan selamat datang kepada mahasiswa baru, Beliau juga menegaskan bahwa tidak ada perploncan dalam OPAK UIN Walisongo. Dengan jumlah mahasiswa baru sebanyak itu, tentu kampu UIN Walisongo akan semakin berwarna, baik dalam keberagaman daerah asal, maupun keberagaman dalam berfikir. Hal ini akan menjadi peluang sekaligus tatangan tersendiri oleh organisasi - organisasi yang ada di kampus UIN Walisongo Semarang.
KMPP (Keluarga Mahasiswa Pelajar Pati) yang merupakan ORDA (Organisasi Daerah) terbesar di UIN walisongo tentu membutuhkan sebuah formulasi tersendiri untuk menghadapi keadaan ini. Agar apa yang selama ini telah bisa di lakukan KMPP bisa di kembangkan menjadi lebih baik. Hal ini tentu membutuhkan peran dari sedulur - sedulur, terlebih kepada seduur yang baru masuk, tentu mereka menjadi harapan besar bagi KMPP pada saatnya nanti.
Belum ada Komentar untuk "Pembukaan OPAK UIN Walisongo"
Posting Komentar