Menonaktifkan Inspect Element di Blog

Menonaktifkan Inspect Element di Blog
Inspect Element adalah salau satu fitur bermanfaat bawan browser versi dekstop yang mampu melihat, mengedit, bahkan mengubah kode HTML yang dimabil dari sumber situs. Inspect Element sering digunakan para designer blog untuk mengetahui kode seperti CSS, HTML dan javascript di blog. Saya sendiri menggunakan Inspect Element hanya untuk blog saya sendiri agar mudah dalam melakukan Redesign karena belum terlalu mahir dalam bahasa pemprogram tersebut.

Tapi terkadang ada saja orang dengan niat jahat yang suka melakukan hal buruk pada sebuah situs untuk melakukan Cloning temanya dan hal ini dapat membuat kontroversi terhadap pembuat situs tersebut karena hal itu adalah privasi dan tidak boleh untuk digunakan ulang. Tapi jarang pula orang hanya sekedar iseng dan ingin mengetahui Fonts dari situs tersebut atau hanya edit-edit htmlnya saja.

Sebainya sekarang memang harus sedikit melakukan antisipasi agar hal-hal buruk tidak terjadi pada situs kita dengan menonaktifkan Inspek Element dan fitur lain yang dapat melihat isi kode situs.

Menonaktifkan Inspect Element di Blog


Pertama buka Blog > Klik Tema > Klik tombol Edit HTML.

Kedua tambahkan kode dibawah ini diatas kode "</body>" .
<script type='text/javascript'>
//<![CDATA[
// Inspect
!function t(){try{!function t(n){1===(""+n/n).length&&0!==n||function(){}.constructor("debugger")(),t(++n)}(0)}catch(n){setTimeout(t,5e3)}}();
//]]>
</script>
Terakhir simpan template dan lihat hasilnya.

Untuk melihat hasilnya bisa cek diblog kalian dengan membuat menu Inspect (klik kanan pada halaman blog).

Belum ada Komentar untuk "Menonaktifkan Inspect Element di Blog"

Posting Komentar

Iklan Atas Artikel

Iklan Tengah Artikel 1

Iklan Tengah Artikel 2

Iklan Bawah Artikel